Selamat Datang
LAYANAN INFORMASI ONLINE,
PENGADILAN NEGERI PASURUAN
Dalam rangka meningkatkan pelayanan kepada masyarakat pencari keadilan untuk mewujudkan pelayanan yang cepat, mudah, transparan, terukur dan terjangkau perlu dilaksanakan perubahan sistem pelayanan. Melalui Layanan Informasi Online maka mempermudah masyarakat dalam mencari informasi tanpa perlu datang ke PTSP Pengadilan Negeri Pasuruan
Lihat Layanan ==>